GAMBARAN PERENCANAAN PERSALINAN DAN PENCEGAHAN KOMPLIKASI PADA IBU HAMIL DI WILAYAH KERJA PUSKESMAS MIROTO KOTA SEMARANG

Rina Yati, W. Mariyana, D. W. Pangestika

Abstract


Angka kematian maternal merupakan indikator yang mencerminkan status kesehatan ibu. Di Jawa Tengah, tahun 2011 angka kematian ibu sebesar 116,01 per 100.000 kelahiran hidup.Di Kota Semarang tahun 2011 terdapat 119,9 per 100.000 kelahiran hidup. P4K dengan Stiker adalah merupakan kegiatan yang di fasilitasi oleh bidan khususnya, dalam rangka peran aktif suami, keluarga dan masyarakat dalam merencanakan persalinan yang aman dan persiapan menghadapi komplikasi bag iibu hamil. Berdasarkan stud ipendahuluan, dari data bulan Januari sampai Desember 2011 cakupan PWS-KIA di Puskesmas Miroto masih belum mencapai target 95% yaitu sebesar 72,28%. Deteksi dini kehamilan risiko tinggi antara lain KEK sebesar 15 orang (12,40%) preeklamsi 4 orang (3,30%) dengan 1 ibu meninggal, perdarahan 4 orang (3,30%) dan lain-lain sebesar 31 orang (25,62%). Dan kasus rujukan ke Rumah Sakit sebanyak 7 orang (5,78%).

 

Jenispenelitian yang digunakan adalah penelitian deskriptif, dengan pendekatan cross  sectional

 

.Populasinya semua ibu hamil yang berjumlah 214, sampel ditentukan dengan accidental sebanyak 68 sampel,instrumennya adalah kuesioner.


 

 

Hasil penelitian dari 68 responden, didapatkan ibu hamil sebagian besar sudah merencanakan Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi pada Ibu Hamil.Saran bagi petugas kesehatan dapatmeningkatkancakupanpelayanankesehatandengancarapenyuluhan, khususnya tentang persiapan persalinan dan pencegahan komplikas idengan menekankan pada perencanaan calon pendonor darah dan sarana transportasi persalinan, bagi peneliti dapat mencari faktor lain yang dapa tmempengaruhi gambaran perencanaan persalinan dan pencegahan komplikasi, bagi institusi pendidikan dijadikan referensi kepustakaan bagi Prodi D III Kebidanan.

 

Katakunci : Gambaran,PerencanaanPersalinandanPencegahan Komplikasi, Ibu Hamil

Full Text:

PDF

References


Angriani, Mei. Pengetahuan Ibu Hamil Tentang Persiapan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi di Desa Tulangdenggi. Gorontalo: Politekes Kesehatan Gorontalo Kementrian Kesehatan RI; 2011.

Anonymous.Persalinan oleh dukun. 2008. [diakses

Oktober 2012]. http://.www.unimus.ac.id

Anonymous.Persalinan oleh dukun. 2008. [diakses

Oktober 2012]. http://.www.unimus.ac.id

Aprillia, Yesie. Pentingnya pendamping persalinan. 23 Februari 2011 [Diakses 22 Oktober

. Didapat dari: http://www.bidankita.com

Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta; 2010.

Arikunto, Suharsimi. Prosedur Penelitian Suatu Pendekatan Praktik. Jakarta: Rineka Cipta; 2006.

Depkes RI. Profil Kesehatan Indonesia 2010. Jakarta: Depkes RI; 2010.

Depkes RI. Pedoman Program Perencanaan Persalinan dan Pencegahan Komplikasi dengan Stiker. Jakarta: Depkes RI; 2009.

Dinkes Jateng. Buku Saku Kesehatan 2011 Visual Data Kesehatan Jawa Tengah 2011. Semarang: Dinkes Jateng; 2011.

DKK Semarang. Profil Kesehatan Kota Semarang 2011. Semarang: DKK Semarang; 2011.

Fibriana, Arulita Ika. Faktor-Faktor Risiko yang Mempengaruhi Kematian Maternal (Studi Kasus di Kabupaten Cilacap). Semarang: Undip; 2007.

Mardialis. Metode Pengetahuan Suatu Pendekatan Proposal. Jakarta: Bumi Aksara; 2009.

Notoatmodjo, Soekidjo. Promosi Kesehatan & Ilmu Perilaku. Jakarta: Rineka Cipta; 2007.

Notoatmodjo, Soekidjo. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta; 2010.

Nursalam, Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta; 2010

Prasetyawati, Arista Eka. Kesehatan Ibu dan Anak

(KIA) Dalam Millenium Development Goals (MDGs). Yogyakarta: Nuha Medika; 2012.

Saryono. Metodologi Penelitian Kesehatan Penuntun Praktis Bagi Pemula. Yogyakarta: Mitra Cendikia Press; 2011.

Yulifah, Rita. Asuhan Kebidanan Komunitas. Jakarta: Salemba Medika; 2009Sulistyawati, Ari. Pelayanan Keluarga Berencana. Jakarta: Salemba Medika. 2011. h. vii.

Sundari, Dyah Siti. Profil Perempuan Indonesia Masa Kini. Semarang: BKKBN Provinsi Jawa Tengah. 2010. h. 33.

Tukiran, Agus Joko Pitoyo, Pande Made Kutanegara. Keluarga Berencana dan Kesehatan Reproduksi. Yogyakarta: Pustaka Pelajar; 2010. h. 42; 379.

Wawan A, Dewi M. Teori dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap, dan Perilaku Manusia. Yogyakarta: Nuha Medika; 2010. h. 11-12; 14-15; 16-18; 54.

Witjaksono, Julianto. Keluarga Berencana dan Kesehatan reproduksi. Semarang: BKKBN Provinsi Jawa Tengah; 2012. h. 3-4, 10.




DOI: https://doi.org/10.33666/jitk.v4i1.81

Refbacks

  • There are currently no refbacks.




  
 Published by : Widya Husada Semarang University | ISSN : 2086-8510 (Print) | ISSN : 2655-5875 (Online)
  

INDEXED BY
 
MAP LOCATION