PEMBERIAN INFORMED CONSENT MENURUNKAN TINGKAT KECEMASAN PASIEN PREOPERASI RUANG KENANGA RSUD dr. H. SOEWONDO KENDAL
Abstract
LatarBelakang: Pembedahan merupakan tindakan pengobatan yang menggunakan teknik invasif dengan membuka bagian tubuh. Prosedur pembedahan akan menimbulkankecemasan pre operasi. Untuk mengurangi tingkat kecemasan, pasien perlu diberikan informasi tentang penyakit dan tindakan yang akan dilakukan. Pemberian informasi dapat dilakukan sebelum dilakukannya pembedahan berupa pemberian informed consent. Metode:Jenis penelitian ini adalah penelitian kuantitatif analitik dengan design cross sectional. Pengambilan sampel menggunakan teknik purposive sampling dengan jumlah sampel sebesar 96 responden.Instrumen penelitian menggunakan kuisioner dan analisa data menggunakan uji korelasi Rank Spearman.Hasil: Penelitian dengan menggunakan uji korelasi Rank Spearman dapat diketahui nilai ρ=- 0,640danp value sebesar 0,000 (α<0,05). Kesimpulan:Ada hubungan antara pemberian informed consent dengan tingkat kecemasan pada pasien preoperasi di ruang Kenanga RSUD dr. H. Soewondo Kendal. Kekuatan korelasi kuat dengan nilai ρ=- 0,640. Arah hubungannya negatif, yang berarti semakin baik pemberian informed consent akan semakin berkurang tingkat kecemasan pasien.
Kata Kunci: informed consent, tingkat kecemasan
ABSTRACT
Background: Surgery is a treatment that used invasive technique by opening the body. Surgical procedure will lead to preoperative anxiety. To reduce anxiety levels, patients need informed about the disease and actions that performed. Provision of information can given before performed prior to surgery in the form of informed concentMethods: This researched used quantitative analytics with cross sectional design. The sampling used purposive sampling technique with number of samples are 96 respondents and the research instrument used questionnaire and data analysis using Rank Spearman correlation test.Result: This researched by Rank Spearman correlation test can be known value ρ = - 0,640 and p value = 0,000 (α <0,05). Conclution: There is relationship between informed consent and patient preoperative anxiety levels at Kenanga room RSUD dr. H. Soewondo Kendal. The correlation is strength with the value ρ = - 0.640. The direction of relationship is negative, which means if informed consent given better, the patient's anxiety level will decrease.
Keywords : Informed Consent, Anxiety LevelsFull Text:
PDFReferences
Akbarzadeh, Fariborz. 2009. Journal Effect of Preopertive Information and Reassurance in Decreasing Anxiety of Patients are Candidate for Coronary Artery Bypass Graft Surgery. Iran :University of Medical Science
Ardiansa. 2014. Hubungan Informed Consent Terhadap Kecemasan Pada Pasien Pra Operasi Hernia Di RSUD Salewangan Maros.http://library.stikesnh.ac.id/files/disk1/9/elibrarystikesnanihasanuddinardiansaer-434-1-411456619.pdf. Diperoleh 30 Juli 2017.
Aulia, Dita. 2016. Pengaruh Pemberian Informasi Informed Consent Terhadap Perubahan Kecemasan Pasien yang Akan Menjalani Tindakan Operasi di SMC RS Telogorejo.http://aplikasi.stikestelogorejo.ac.id/ejournal/index.php/jikk/article/download/388/409. Diperoleh 28 Juli 2017
Baradero, Mary.2009. Prinsip & Praktik Keperawatan Perioperatif. Jakarta : EGC
Black, Joyce M. 2014. Keperawatan Medikal Bedah. Singapura : Elsevier
Budikasi, Friscilia I. E. 2015. Hubungan Pemberian Informed Concent dengan Tingkat Kecemasan Pasien Preoperasi Kategori Status Fisik ASA I-II di Instalasi Gawat Darurat RSUP Prof. Dr. R. D. KandouManado.http://docplayer.info/33561647-Friscilia-imeldaengelbudikasi-mulyadi-reginusmalara.html. Diperoleh 18 Januari 2017
Dalami, Ermawati. 2010. Etika Keperawatan. Jakarta : Trans Info Medika
Hawari, Dadang. 2013. Manajemen Stress Cemas Dan Depresi. Jakarta : FKUI
M. Achadiat, Chrisdiono. 2007. Dinamika etika dan hukum kedokteran dalam tantangan zaman. Jakarta: EGC
Mahmud. 2009. Peran perawat dalam informed consent pre operasi di ruang bedah rumah sakit umum pemangkat kalimantan barat. Diperoleh tanggal 30 Juli2017. http://eprints.undip.ac.id/10595/1/Artikel.pdf
Manurung, Nixson. 2016. Terapi Reminiscene Solusi Pendekatan Sebagai Upaya Tindakan keperawatan Dalam Menurunkan Kecemasan, Stress dan Depresi. Jakarta : Trans Info Medika
Notoatmodjo, Soekidjo. 2012. Metodologi Penelitian Kesehatan. Jakarta: Rineka Cipta
Nursalam. 2014. Managemen Keperawatan Dalam Praktek Keperawatan Profesional. Jakarta: Salemba Medika
Riyanto, A. 2011. Aplikasi Metodologi Penelitian Kesehatan. Yogyakarta : Nuha Medika
Rochmawati, Ana. 2011. Hubungan Pemberian Informed Concent dengan Tingkat Kecemasan pada Pasien Pre Operasi di Instalasi Rawat Inap RSUD Kajen Kabupaten Pekalongan. http://docplayer.info/38759440. Diperoleh 17 Januari 2017
Rumilia, Erna. 2009. Hubungan antara Peranan Perawat dengan Sikap Perawat pada Pemberian Informed Consent Sebagai Upaya Perlindungan Hukum Bagi Pasien di RS PKU Muhammadiyah Yogyakarta.http://journal.umy.ac.id/index.php/mm/article/viewFile/1605/1650. Diperoleh 15 Januari 2017
Sjamsuhidayat, dkk. 2010. Buku Ajar Ilmu Bedah. Jakarta : EGC
Soelistyowatie, Titiek. 2011. Penerapam Hukum Informed Concent Terhadap Pelayanan Keluarga Berencana di Rumah Sakit Tugurejo Semarang.jurnal.abdihusada.ac.id/index.php/jurabdi/article/download/3/3. Diperoleh 25 Januari 2017
Stuart. G. W. 2007. Buku Saku Keperawatan Jiwa. Jakarta : EGC
Sugiarti, ida. 2010. Perbandingan Hukum Informed Concent Indonesia dan AmerikaSerikat.http://download.portalgaruda.org/article.php?article.Diperoleh 20 Januari 2017
Sukartinah. 2016. hubungan tingkat kecemasan dengan status hemodinamik pada pasien pre operasi sectio caesarea diruang IBS RSUD dr. Soediran Mangun Sumarso.Wonogiri.Digilib.stikeskusumahusada.ac.id/download.php?id=1571.Diperoleh 30 Juli 2017
Sumijatun . 2011. Membudayakan Etika Dalam Praktik Keperawatan. Jakarta : Salemba Medika
Winda, R.I. 2014. Faktor-faktor yang Mempengaruhi Tingkat Kecemasan Pasien Faktur Tulang Panjang Praoperasi Yang Di Rawat Di Rsud Arifin Achmad Pekanbaru. https://jom.unri.ac.id/ndex.php/JOMPSIK/article/view/3375.Diperoleh tanggal 30 Juli 2017
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Published by : Universitas Widya Husada Semarang | ISBN : 978-602-60315-7-0 | |
MAP LOCATION |