PENERAPAN KUESIONER PRA SKRINING PERKEMBANGAN (KPSP) TERHADAP PERKEMBANGAN MOTORIK HALUS ANAK SELAMA MASA PANDEMI
Abstract
Tujuan: Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Penerapan Kuesioner Pra Skrining Perkembangan (KPSP) Terhadap Perkembangan Motorik Halus Anak Selama Masa Pandemi di Kota Palangka Raya.
Metode :Penelitian ini merupakan penelitian metode deskriptif dengan pendekatan pada anak yang berusia 5 tahun mulai tanggal 27 Agustus-29 Agustus 2021.Instrument yang digunakan adalah lembar observasi KPSP.
Hasil : Setelah dilakukan observasi dengan cara menilai motorik halus terhadap empat anak didapatkan pada An. A, An. N, An. C, dan An. I memiliki skor nilai kritetia KPSP 9-10 (sesuai) dan pada keempat anak tersebut tidak terjadi penyimpangan terhadap tumbuh kembang anak.
Kesimpulan :Penelitian ini terbukti efektif untuk mengetahui tumbuh kembang anak dengan cara menilai motorik halus pada anak.
Full Text:
PDFReferences
Hendrawati, 2018.Pengaruh Penyuluhan Tentang Kpsp Terhadap Pengetahuan Guru Di Paud Taman Belia Semarang.The 2nd University Research Coloquium.
Indraswari, L. 2013. Peningkatan Perkembangan Motorik Halus Anak Usia Dini Melalui Kegiatan Mozzaik di Taman Pembina Agam. Jurnal Pesona Paud, 1 (1): 15-30.
Lindawati. 2013. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Perkembangan Motorik Anak Usia Pra Sekolah. Jurnal Health Quality, 4(1) : 22-25.
Nurul Komariah F, Sjarif Hidayat Effendi. Faktor-Faktor yang Berhubungan dengan Kemampuan Sosialisasi Anak.Sari Pediatri. 2017;18:373 - 8.
Pahlevi, AE. 2012. Determinan Status Gizi pada Siswa Sekolah Dasar. Jurnal Kesehatan Masyarakat, 7 (2): 122-126
Purwandari, H. 2014. Deteksi Dini dan Stimulasi Tumbuh KembangBalita.Yogyakarta. Pustaka Pelajar.
Meggitt, C. 2013. Memahami Perkembangan Anak. Jakarta. PT. Indek.
Soetjiningsih. 2014. Tumbuh Kembang Anak. Jakarta. Buku Kedokteran EGC.
Syamsuddin, H. 2014. Brain Game untuk Balita.Yogyakarta. Media Pressindo
Wati DE. Pengetahuan Guru PAUD Tentang KPSP (Kuesioner Pra Skrining Perkembangan) Sebagai Alat Deteksi Tumbuh Kembang Anak.Varia Pendidikan. 2016;28:133 - 9.
Refbacks
- There are currently no refbacks.
Published by : Universitas Widya Husada Semarang | ISBN : 978-602-60315-7-0 | |
MAP LOCATION |