Penerapan Terapi Benson Untuk Menurunkan Tingkat Nyeri Pada Pasien Dismenore

Cici Haryati, Nana Rohana

Abstract


Latar belakang : Nyeri dismenore merupakan keluhan ginekologi yang paling umum dan banyak dialami oleh perempuan pada saat mengalami menstruasi. Dismenore bervariasi dari ringan hingga berat. Kondisi ini dapat mempengaruhi aktivitas hingga membutuhkan penatalaksaanaan. Upaya untuk mengatasi nyeri dismenore yaitu dengan metode non farmakologi yang saat ini banyak dikembangkan salah satunya adalah teknik relaksasi Benson.
Tujuan : penelitian ini dilaksanakan untuk mengetahui penerapan terapi benson untuk menurunkan tingkat nyeri pada pasien dismenore.
Metode : dalam penelitian ini metode yang digunakan adalah studi kasus, memungkinkan penelitian untuk tetap bersifat holistik dan signifikan
Hasil : dari 4 responden yang menjadi partisipan dalam penelitian ini, mengalami nyeri dismenore dengan skala nyeri berat. Setelah dilaksanakan penerapan terapi Benson selama 2x sehari dalam jangka waktu 3 hari skala nyeri dismenore turun dalam rentang skala nyeri ringan.
Kesimpulan : berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa penerapan terapi Benson dapat menurunkan tingkat nyeri pada pasien dismenore

Full Text:

PDF

References


Adriana, Utomo, W.B., dan Febrianti. 2013.

Lama Haid dan Kejadian Anemia pada Remaja Putri. Jurnal Kesehatan Reproduksi Volume 4 Nomor 1, 11- 15. E-ISSN : 2354-8762.

Amaliah, Nurillah. 2012 . Status Tinggi

Badan Pendek Beresiko terhadap Keterlambatan Usia Menarche pada Perempuan Remaja Usia 10-15 Tahun. Jurnal Penelitian Nutrisi dan Makanan. Diakses pada Tanggal 5 Agustus 2021.

American College of Obstetricians and Gynecologists. 2015. Dysmenorrhea : Painful Periods. American College of Obstetricians and Gynecologists.

Andriani, Yunita. 2015. Hubungan Indeks Masa Tubuh, Tingkat Stress dan Aktivitas Fisik dengan Tingkat Dismenorea pada Mahasiswi DIII Kebidanan Semester II STIKes A’Syiyah Yogyakarta. Diakses pada Tanggal 11 Agustus 2021.

Astuti, L.P., Wardhani, P.K., Yuliyanti, A.

Efektifitas Relaksasi Benson terhadap Penurunan Nyeri Dismenore pada Mahasiswi di STIKES Karya Husada Semarang. Jurnal Kebidanan. Diakses pada Tanggal 5 Agustus 2021.

Azurah, A.G.N., Sanci L., Moore E., Grover S. 2013. The Quality of Life of Adolescents with Menstrual Problem, Journal of Nort American Society for Pediatric and Adolescent Gynecology. Diakses pada 13 Agustus 2021.

Benson, H & Proctor, W. 2000. Dasar-dasar respon relaksasi. Bandung : Kaifa. Benson dan Proctor. 2011. Dasar-Dasar Respon Relaksasi : Bagaimana Menghubungkan Respon Relaksasi Dengan Keyakinan Pribadi Anda (Alih Bahasa oleh Nurhasan). Bandung : Kaifah.

Gumangsari. 2014. Pengaruh Massage Counterpressure terhadap Penurunan tingkat Nyeri Haid pada Remaja Putri di SMAN 2 Ungaran Kabupaten Semarang. Diakses tanggal 7 Agustus 2021.

Hawari. 2009. Psikologi Dzikir. : Studi Femonologi Pengalaman Transformasi Religius. Yogyakarta : Pustaka Belajar. Icemi, S.K., dan Wahyu, P (2013). Buku Ajar Keperawatan Maternitas. Yogyakarta : Nuha Medika

Icesma, S.K., Margareth, Z.H. 2013.Kehamilan, persalinan dan nifas. Yogyakarta : Nuha

Medika.Ismail, I.F., Kundre, R., Lolong, J. 2015. Hubungan tibgkat stress dengan kejadian dismenore pada mahasiswi semester VIII program studi ilmu keperawatan fakultas kedokteran Universitas Sam Ratulangi Manado. ejournal Keperawatan (e-Kp) Vol. 3

No. 2, h.2.

Judha, dkk. 2012. Teori Pengukuran Nyeri dan Nyeri Persalinan. Yogyakarta: Nuha Medika. Kemenkes RI. 2012. Situasi Kesehatan Reproduksi Remaja. Infodatin pusatdata dan informasi kementrian kesehatan RI.

Latthe, Pallavi. 2012. Dysmenorrhea. Clinical Evidance Handbook. Februari 2012.

Lestari, N.M.S.D. 2013. Pengaruh Dismenore pada Remaja. Dalam Seminar Nasional FMIPA UNDIKSHA III Tahun 2013. Singaraja.

Lowdermilk, D.L., Perry, S.E., Cashion, K.2013. Buku Keperawatan Maternitas Edisi 8 – Buku 2, Penerjemah : dr. Felicia Sidartha & dr. Anesia Tania. Elsevier (Singapura) Pte Ltd : Salemba Medika.

Lowdermilk. 2011. Maternity & Women’s Health Care. Edition 10. Elsevier Inc.

Mahdavi, A., Gorji, M.A.H., Gorji, A.M.H., Yazdani, J., & Ardebil, M.D. 2013. Implementing benson's relaxation training in hemodialysis patients: Changes in perceived stress, anxiety, and depression. North American Journal of Medical Sciences, 5(9), 536.

Mawarni, N.A.A. 2018. Pengaruh Relaksasi Bneson terhadap Nyeri Menstruasi pada Siswi SMA Negeri 1 Tongas- Probolinggo. Jurnal Keperawatan dan Kesehatan. Diakses pada Tanggal 23 Juni 2020.

Mitayani. 2012. Asuhan Keperawatan Maternitas. Jakarta : Salemba Medika. Nursalam, 2016. Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan : Pendekatan Praktis Edisi 4. Jakarta : Salemba Medika.

Nursalam. 2017. Konsep dan Penerapan Metodologi Penelitian Ilmu Keperawatan, Hal 83-119.

Parker, M.A, Sneddon A.E, Arbon P. 2010. The menstrual disorder of teenagers (MDOT) study : determining typical menstrual patterns and menstrual disturbance in a large population based study of Australian teenagers. BJOG. 1 (17) : 185-92.

Prasetyo, S.N. 2010. Konsep dan Proses Keperawatan Nyeri. Yogyakarta : Graha Ilmu.

Purba E.P.N, Rompas S, dan Karundeng M. 2014. Hubungan Pengetahuan dengan Perilaku Penanganan Dismenore di SMA Negeri 7 Manado. Diakses tanggal 9 Agustus 2021.

Purwaningsih, W., Fatmawati, S. 2010. Asuhan Keperawatan Maternitas. Yogyakarta : Nuha Medika.

Purwanto, S. 2006. Relaksasi dzikir. Jurnal Psikologi Universitas Muhammadiyah Semarang. Hal 6-48.

Rambod, M., Sharif, F., Pourali M,N., Pasyar, N., & Rafii, F. 2014. Evaluation of the effect of Benson's relaxation technique on pain and quality of life of haemodialysis patients: A randomized controlled trial. International journal of nursing studies, 51(7), 964-973.

Reeder, S.J., Martin, L.L., Griffin, D.K.2011. Keperawatan Maternitas : Kesehatan wanita, bayi, & keluarga edisi 18. Jakarta : EGC

Samori, Angelia. 2012. Gizi Saat Sindrom Menstruasi. Bhuana Ilmu Populer Kelompok Gramedia. Jakarta

Sari, Perdana. 2012. Perbedaan Terapi Musik Klasik Mozart dengan Terapi Musik Kesukaan terhadap Intensitas Nyeri Haid pada Remaja Putri di SMA Negeri 5 Denpasar. Jurnal Program Studi Ilmu Keperawatan Fakultas Kedokteran Universitas Udayana. Diakses tanggal 9 November 2021.

Sinaga, Ernawati. 2017. Manajemen Kesehatan Menstruasi : MasalahKesehatan Seputar Menstruasi. Jakarta : Universtias Nasional IWWASH Global One.

Solehati, T., Kosasih, C.,E. (2015). Konsep dan Aplikasi Relaksasi dalam Keperawatan Maternitas Edisi 1. Bandung: Refika Aditama.

Unsal A, Ayranci U, Tozun M, Arslan G, Calik E. 2010. Prevalence of Dysmenorrhea and Its Effect on Quality of Life Among a Group of Female University Student. Journal of Medical Sciences. Diakses pada 6 Februari 2020.

Widiyanti. 2013. The Effect Of Menstrual Pain (Dysmenoreehe) With The Daily Activities At Adolescent.

Wuriani, J.C., & Istiqomah. 2015. Hubungan antara Pengetahuan tentang Dismenore dengan Tingkat Kecemasan Menghadapi Dismenore pada Siswi di SMP Negeri Pontianak Tenggara . Jurnal Keperawatan dan Kesehatan, 35-34. Diakses pada Tanggal 20 Desember 2019.

Yudiyanta, Novita. 2015. Assessment Nyeri.Patient Comfort Assessment Guide.

Yusliana, A., Misrawati, Safri. 2015. Efektivitas relaksasi benson terhadap penurunan nyeri pada ibu post partum section caesarea. Diakses tanggal 12 Agustus 2021


Refbacks

  • There are currently no refbacks.


  
 Published by : Universitas Widya Husada Semarang | ISBN : 978-602-60315-7-0
  

MAP LOCATION